Posted : 10 May 2024 00:00 WIB
tutup - 30/06/2024 23:00 WIB
Spesialisasi : Administrasi
PT. BENTANG PERSADA INTERNUSA adalah perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan
dan distributor untuk wire rope, webbing sling, ratchet lashing, safety equipment, alat teknik,alat pertukangan dan alat pendukung manufaktur..
• · Pengalaman kerja minimal 1 tahun dibidang yang sama
• · Wajib memiliki SIM C dan lebih disukai jika memiliki SIM A
• · Dapat bergabung secepatnya
• · Penempatan Margomulyo, Surabaya.
Jenjang |
: |
Sarjana/S1 |
Program Studi |
: |
Semua Jurusan |
Memahami proses Rekonsiliasi BANK
Level Masuk |
: |
Entry Level |
Penempatan |
: |
Margomulyo, Surabaya |
Tipe Pekerjaan |
: |
Penuh Waktu |
Deskripsi Pekerjaan |
: |
• · Mobile ke kantor-kantor supplier untuk membuat kelengkapan dokumen tagihan dan tukar tanda terima
• · Melakukan proses administrasi serta pengarsipan dokumen
• · Mengelola rekonsiliasi BANK
|
-