PT Link Net Tbk ("Link Net") didirikan pada tahun 2000, mempunyai misi untuk mengubah hidup konsumen Indonesia dengan menyediakan layanan broadband, media dan solusi yang inovatif dan istimewa. Link Net menyediakan koneksi internet broadband berkecepatan tinggi, layanan televisi berbayar dengan kualitas premium dan konten streaming untuk pelanggan retail dengan merek "First Media", serta layanan konektivitas dan solusi Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk pelanggan korporasi dengan merek "Link Net Enterprise".
Layanan Link Net didukung oleh teknologi terkini yaitu jaringan infrastruktur kabel Hybrid Fiber Coaxial ("HFC") & jaringan kabel Fiber-To-The-Home ("FTTH").
Untuk informasi lebih lanjut, silakan kunjungi www.linknet.co.id (Link Net corporate website), www.firstmedia.com (residential segment) atau https://www.linknet.id (enterprise segment).
.Jenjang | : | Minimal Sarjana/S1 |
Program Studi | : | Semua Jurusan |
Pengalaman | : | 2 Tahun |
Level Masuk | : | Middle Level |
Penempatan | : | Karawaci |
Tipe Pekerjaan | : | Penuh Waktu |
Deskripsi Pekerjaan | : | 1. Conceive and develop efficient and intuitive marketing strategies 2. Organize and oversee advertising/communication campaigns (social media, TV etc.), exhibitions and promotional events 3. Conduct market research and analysis to evaluate trends, brand awareness and competition ventures 4. Initiate and control surveys to assess customer requirements and dedication 5. Write copy for diverse marketing distributions (brochures, press releases, website material etc.) 6. Maintain relationships with media vendors and publishers to ensure collaboration in promotional activities 7. Monitor progress of campaigns using various metrics and submit reports of performance 8. Collaborate with managers in preparing budgets and monitoring expenses |